Ciri Ciri Layar Monitor Komputer Atau LCD Laptop Rusak


Ciri Ciri Layar Monitor Komputer Atau LCD Laptop Rusak. LCD atau Liquid Crystal Display yang sering kita kenal dengan sebutan monitor, LCD atau layar tentunya menjadi bagian yang sangat penting pada komputer atau laptop, Monitor juga menjadi bagian dari sistem output visual yang di keluarkan oleh komputer atau laptop.

Output visual dari laptop atau komputer haruslah memiliki kondosi yang baik untuk membuat komputer atau laptop bekerja semaksimal mungkin, menjaga layar monitor supaya bisa tetap dalam kondisi yang yang terawatt dan terhindar dari kerusakan-kerusakan yang menjadi satu hal yang wajib untuk diperhatikan.

Ketika sebuah layar rusak pastinya sipengguna akan merasa  tidak nyaman dalam menggunakannya, sebab itu sebelu kerusakan pada layar monitor komputer menjadi lebih parah dan membuat laptop atau komputer semakin tidak bisa digunakan ada baiknya untuk mengantisipasinya dengan cara mengenal ciri-ciri layar monitor komputer rusak, dengan mengetahui ciri-ciri kerusakan pada monitor anda dapat mengambil tindakan untuk monitor tersebut Namun sebelmnya ini gambar monitor dan gambar Laptop.

Berikut ciri – ciri layar monitor komputer atau lcd laptop rusak beserta gambarnya:

1.LCD/Monitor Bergaris
Kerusakan yang satu ini menjadi salah satu kerusakan yang paling terjadi, saat di hidupkan layar monitor atau lcd akan menampilkan garis secara vertical maputun horizontal, garis ini akan menjadi kerusakan permanen jika monitor anda sudah mengalami ini segera lah anda menganti layar monitor jika tidak kemungkinan garis itu selalu ada bahakan bertambah banyak.

2.Adanya goomy
Gommy adalah bercak-bercak putih pada monitor, memang tidak menggangu tapi anda harus memperhatikan jika goomy atau bercak-bercak putih semakin banyak  makan akan membuat si pengguna tersebut terganggu, apabila di abaikan dan semakin parah kemungkinan besar monitor akan mati atau blank.

3.Layar monitor mati
Untuk kasus ini sebenarnya sama dengan kasus goomy dan bahkan ciri-cirinya pun hampir sama, yang membedakan hanyalah pada kasus dead pixel, untuk kasus ini lebih banyak warna yang berbeda sedangkan goomy hanya bercak putih

4.LCD Flicker atau bergoyang
Kasus ini biasanya terjadi pada laptop yang terlalu banyak derakan buka tutup pada laptop, flicker disini adalah kodisi dimana lcd menampilkan daris yang sangat banyak dan diikuti tampilan layar yang bergetar, kerusakan ini biasanya terjadi Karena adanya kerusakan atau ada bagian yang belum tepat pemasangannya pada bagian-bagian tertentu.

5.Layar Pecah
hal ini biasanya mengalami kerusakan yaitu LCD monitor/ laptop kita mengalami pecah di bagian dalamnya.titik layar pecah LCD biasanya bisa menyebar kebagian LCD yang lainnya. Hal ini sudah mutlak kesalahan oleh penggunaan. Bisa disebabkan karena jatuh, ketindihan barang yang ada di atasnya, terkena benturan, dll. Hal


EmoticonEmoticon